Polsek Gunungsari Amankan Jalan Sehat Desa Sambut Maulid Nabi SAW

    Polsek Gunungsari Amankan Jalan Sehat Desa Sambut Maulid Nabi SAW

    Lombok Barat NTB - Monitoring dan pengamanan kegiatan jalan sehat di Desa Kekait, Polsek Gunungsari lakukan pengamanan yang di adakan oleh kekait TV Desa kekait Kecamatan Gunungsari Kabupaten Lombok Barat. Minggu, (16/10)

    Kegiatan acara Jalan Sehat diikuti oleh seluruh elemen masyarakat Desa Kekait Kecamatan Gunungsari Kab. Lobar sebanyak kurang lebih 700 (tujuh ratus) orang.

    Kapolresta Mataram melalui Kapolsek Gunungsari AKP Agus Eka Artha Sudjana SH mengatakan bahwa dalam kegiatan tersebut, berdasarkan surat perintah dilaksanakan pengamanan terbuka maupun tertutup oleh personil Polsek Gunung sari sebanyak 10 (sepuluh) orang personil dengan Padal Ipda Fahrudin Kanit unit IK Polsek Gunungsari Polresta Mataram, ucap AKP Agus Eka 

    Pengamanan diawali apel kesiapan dan di APP Padal dilokasi, dengan menjelaskan cara bertindak dan membagi tugas sesuai dengan sprin penggal-penggal jalan maupun di titik lokasi, ujar Kapolsek

    Kemudian giat unit intelkam melakukan pengawasan monitoring kegiatan dari awal, menyertai sampai kegiatan berakhir.

    Kegiatan gerak jalan tersebut finish pada titik yang ditentukan berlokasi di KUD Desa Kekait dengan rangkaian tahapan acara serta di hadiri oleh Direktur TV Kekait Ahmad Dzuani, Sekdes Kekait Habibi Hariri, SPd, Ketua AKAD Lombok Barat Sahril SH dan staf desa Kekait, pungkas Kapolsek 

    Ia pun menjelaskan tahapan kegiatan diawali dengan jalan sehat star/finis di lapangan EX KUD Kekait yang mana dalam kegiatan tersebut diikuti oleh  sekitar 700 orang peserta berjalan dgn rute kurang lebih 2 KM.

    Acara dilanjutkan dengan  jalan sehat kekait yg diawali dengan sambutan Direktur TV Kekait ucapan terimakasih dapat jalan sehat terselenggara dengan aman dan lancar tanpa ada hambatan atau gangguan selama kegiatan tersebut berjalan, tambah Kapolsek

    Acara dilanjutkan dengan Pembagian hadiah/door prize dan diiringi oleh Band Mangon Oficial penyanyi - penyanyi Sasak berjalan aman tertib dan kondusif.(Adb)

    ntb
    Syafruddin Adi

    Syafruddin Adi

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Dasan Agung Sambang Duka...

    Artikel Berikutnya

    OTT Perkara Pungli Terhadap Supplier Material...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pastikan Situasi Kondusif, Kapolresta Mataram Pantau Debat Ketiga Paslon Gubernur dan Wakil Gubernur NTB

    Follow Us

    Tags